Prestasi Gemilang Mengantar Dr. Emilwan Ridwan ke Kursi Kepala Pusat Pemulihan Aset Kejagung
JAKARTA (Jatengaktual.com) – Jaksa Agung ST Burhanudi resmi melantik Dr. Emilwan Ridwan sebagai Kepala Pusat Pemulihan Aset Kejaksaan Agung (Kejagung) Republik Indonesia (RI). Pelantikan tersebut digelar di Lantai 11 Gedung…